Aktris sekaligus presenter Nia Ramadhani menunjukkan kebolehannya bermain piano. Melalui sejumlah unggahan video di Instagram Storynya, Nia memperlihatkan dirinya yang menikmati permainan pianonya, Senin (8/6/2020). Istri Ardi Bakrie ini memainkan lagu milik Ronan Keating yang berjudul 'When You Say Nothing at All'. Jemari Nia pun tampak luwes menekan tuts tuts piano. Rupanya lagu tersebut mengingatkan …
Nia Ramadhani Tegur Jessica Iskandar Soal Bisnis Kuenya, Bahas Soal Gratisan Hingga Bayaran Lebih
Gara gara sering bagi bagi produk roti ke teman artis, Jessica Iskandar kena semprot Nia Ramadhani. Istri Ardi Bakrie menilai sesama teman itu harus mensupport dengan cara membeli. Nama Jessica Iskandar memang banyak dikenal sebagai presenter, pemain film, hingga model. Meski kemampuannya di dunia hiburan tak diragukan lagi, kekasih Richard Kyle itu ternyata telah merencanakan …