Bea Cukai Kembali Berikan Fasilitas Kawasan Berikat Dorong Pemulihan Ekonomi Nasional

Pandemi Covid 19 telah memukul perekonomian seluruh dunia, termasuk Indonesia. Pertumbuhan ekonomi Indonesia 2020 yang ditargetkan sebesar 5.3% kini sulit dipenuhi. BI bahkan memprediksi pertumbuhan ekonomi di 2020 akan berada di bawah 2.3%. Pemerintah kini sedang menggalakkan program Pemulihan Ekonomi Nasional. Bea Cukai tentu berkomitmen mendorong program ini. Seperti yang dilakukan pada Rabu (01/07), Bea …

Pimpinan BKSP Harapkan KTT ASEAN Plus Three Perkuat Kerja Sama Asean Menghadapi Covid-19

Menanggapi akan diselenggarakannya KTT ASEAN Plus Three yang diadakan secara virtual pada Selasa (14/04/2020), Pimpinan BKSP DPD RI mengharapkan adanya penguatan solidaritas dan kerjasama ASEAN dan mitranya dalam menghadapi Covid 19. Menurut Ketua BKSP DPD RI, Gusti Farid Hasan Aman, KTT ini sangat penting sebagai momentum untuk membentuk visi dan kerangka bersama dalam melakukan mitigasi …

Bea Cukai Jayapura Siaga Lawan Covid-19 di Perbatasan Skouw

Wabah Covid 19 yang semakin meluas dan telah masuk ke wilayah Papua membuat masyarakat semakin waspada dan melakukan tindakan pencegahan agar penyebaran virus ini tidak semakin meluas. Bea Cukai Jayapura turut andil dalam upaya pencegahan penyebaran Covid 19, khususnya di wilayah Papua, dengan penutupan sementara pos lintas batas negara (PLBN) Skouw. Dengan penutupan PLBN, arus …

DPD RI Sarankan Pemerintah Bentuk Crisis Centre Covid-19

Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI menilai penjelasan langsung dari Presiden Joko Widodo tentang sudah ada dua Warga Negara Indonesia (WNI) positif terinfeksi virus corona (Covid 19) merupakan bukti Pemerintah Indonesia menyikapi serius wabah virus corona. Hal tersebut dikatakan Wakil Ketua DPD RI Sultan B. Najamudin lewat rilisnya di sela sela kunjungannya ke Provinsi Papua bersama …