Artis Senior Ade Irawan Tutup Usia: Kiprah Semasa Hidup hingga Ucapan Duka dari Sesama Artis

Artis senior Ade Irawan meninggal dunia hari ini, Jumat (17/1/2020). Ade meninggal 11 hari setelah sang anak, Ria Irawan tutup usia pada Senin, 6 Januari 2020 lalu. Dikutip dari Kompas.com, Ade Irawan menghembuskan nafas terakhir ketika dirawat di RS Fatmawati, Jakarta Selatan. Ia meninggal dunia pada pukul 14.22 WIB. "Iya benar ( Ade Irawan meninggal …